Babi Cik

Dari WikiPangan

Babi Cik atau biasa disebut juga Babi Chi adalah olahan daging babi khas Nusa Tenggara Timur.