Air Sappang

Dari WikiPangan

Air Sappang adalah minuman yang terbuat dari air rebusan kayu secang (kayu sappang), minuman ini dapat dijumpai di provinsi Sulawesi Selatan di desa Waekecce’e, Turu Adae, Maggenrang, Lamoncong, Massila, Latellang, Ere Cinnong dan Cabbeng. Minunam ini biasanya dikonsumsi sehari-hari dan hari raya. Pada saat ini minuman ini masih dikonsumsi karena para warga desa menyukai minuman ini dan baik untuk kesehatan, namun di beberapa tempat di desa Maggenrang dan Massila minuman ini sudah tidak di konsumsi lagi karena bahan pembuatannya yang sudah jarang ditemukan.

Rujukan

index.php?title=Kategori:Mentah