Kuah lurus: Perbedaan antara revisi
Dari WikiPangan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Jeimima.lau (bicara | kontrib) (menambahkan tentang budaya) |
||
(Satu revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan) | |||
Baris 1: | Baris 1: | ||
Kuah lurus merupakan olahan daging ayam, daging sapi, ataupun daging kambing yang dimasak | Kuah lurus merupakan olahan daging ayam kampung, daging sapi, ataupun daging kambing yang dimasak dengan cara direbus dan memiliki cita rasa yang gurih. Masyarakat Timor Tengah Selatan biasanya menyebut olahan ini sebagai Kuah lurus. Berbeda dengan kuah asam olahan pangan ini menggunakan bumbu-bumbu sederhana dengan pengolahan yang juga sederhana. Masakan kuliner khas Timor ini biasa disajikan untuk keluarga atau tamu spesial. | ||
== Cara Mengolah: == | == Cara Mengolah: == | ||
Baris 10: | Baris 10: | ||
# Bersihkan daging | # Bersihkan daging | ||
# | # Haluskan bawang merah dan bawang putih | ||
# Geprek serai dan jahe | # Geprek serai dan jahe | ||
# Rebus air hingga mendidih | # Rebus air hingga mendidih | ||
# Masukan bumbu dan masak selama 5-10 menit, kemudian masukan daging, tambahkan garam untuk penyedap rasa, masukan [[Daun Sipa|daun sipa]] atau daun bawang (sesuai selera) | # Masukan bumbu dan masak selama 5-10 menit, kemudian masukan daging, tambahkan garam untuk penyedap rasa, masukan [[Daun Sipa|daun sipa]] atau daun bawang (sesuai selera) | ||
== Referensi == | == Referensi == |
Revisi terkini sejak 22 Maret 2024 14.46
Kuah lurus merupakan olahan daging ayam kampung, daging sapi, ataupun daging kambing yang dimasak dengan cara direbus dan memiliki cita rasa yang gurih. Masyarakat Timor Tengah Selatan biasanya menyebut olahan ini sebagai Kuah lurus. Berbeda dengan kuah asam olahan pangan ini menggunakan bumbu-bumbu sederhana dengan pengolahan yang juga sederhana. Masakan kuliner khas Timor ini biasa disajikan untuk keluarga atau tamu spesial.
Cara Mengolah:
Bahan yang dibutuhkan:
- Daging ayam kampung atau daging lainnya
- Bumbu-bumbu: bawang merah, bawang putih, serai, jahe, daun bawang, dan daun sipa.
Cara mengolah
- Bersihkan daging
- Haluskan bawang merah dan bawang putih
- Geprek serai dan jahe
- Rebus air hingga mendidih
- Masukan bumbu dan masak selama 5-10 menit, kemudian masukan daging, tambahkan garam untuk penyedap rasa, masukan daun sipa atau daun bawang (sesuai selera)