Rumpu Rampe: Perbedaan antara revisi

Dari WikiPangan
Tidak ada ringkasan suntingan
(saya menambakan gambar sayur rumpu-rampe, poin ke 5, dan tanda baca strep pada tulisan pengulangan rumpu-rampe)
 
(15 revisi perantara oleh 7 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) adalah salah satu provinsi di Indonesia yang kaya akan keanekaragaman budaya dan kuliner. Di antara banyaknya makanan khas NTT yang lezat dan unik, [[rumpu rampe]] adalah hidangan yang sangat terkenal.
Rumpu-rampe merupakan salah satu pangan lokal dari NTT. Terbuat dari bunga pepaya, daun kelor atau merungga, buah pepaya muda, daun pepaya, daun singkong, serta jantung pisang. Seiring berjalannya waktu, makanan khas NTT ini juga sering kali disajikan dengan tambahan kangkung, udang, dan ikan teri. Rumpu Rampe adalah istilah yang menggambarkan keberagaman dan kelimpahan. Biasanya, hidangan ini disantap bersama dengan Jagung Bose, atau makanan tradisional lain dari Nusa Tenggara Timur. Makanan tradisional ini mencerminkan kekayaan kuliner dan keanekaragaman hayati di wilayah Nusa Tenggara Timur dengan menggunakan bahan-bahan lokal dan cita rasa khas. Awalnya, rumpu rampe disajikan dalam acara adat dan upacara tradisional. Hidangan ini memiliki makna simbolis dalam budaya dan kehidupan keagamaan masyarakat NTT.  


Awalnya, rumpu rampe disajikan dalam acara adat dan upacara tradisional. Hidangan ini memiliki makna simbolis dalam budaya dan kehidupan keagamaan masyarakat NTT. Rumpu rampe terbuat dari bunga pepaya, daun kelor, buah pepaya muda, daun pepaya, daun singkong, serta jantung pisang. Seiring berjalannya waktu, Makanan khas NNT ini juga sering kali disajikan dengan tambahan kangkung, udang, dan ikan teri. Rumpu Rampe adalah istilah yang menggambarkan keberagaman dan kelimpahan. Biasanya, hidangan ini disantap bersama dengan Jagung Bose, makanan tradisional lain dari Nusa Tenggara Timur. Jagung Bose merujuk pada jagung yang direbus, dipanggang, atau dibakar, dan biasanya disajikan dengan saus sambal dan kelapa parut. Makanan tradisional ini mencerminkan kekayaan kuliner dan keanekaragaman hayati di wilayah Nusa Tenggara Timur, dengan menggunakan bahan-bahan lokal dan cita rasa khas.
== '''Cara Pembuat Sayuran Rumpu Rampe''' ==
Cara untuk membuat rumpu rampe yaitu:


'''Rumpu Rampe''' merupakan salah satu jenis makanan khas dari Nusa Tenggara Timur. Makanan ini terbuat dari bunga pepaya, daun kelor, buah pepaya muda, daun pepaya, daun singkong, serta jantung pisang. Sekarang ini rumpu rampe juga sering dipadukan dengan kangkung, udang, dan ikan teri. Rumpu Rampe merupakan sebuah istilah yang memiliki arti ramai, banyak, dan beragam. Biaaanya, Rumpu Rompe dimakaan bersama dengan Jagung Bose, salah satu makanan tradisional Nusa Tenggara Timur.
# Bahan-bahan utama seperti daun pepaya, bunga pepaya, dan singkong direbus terlebih dahulu jangan sampai terlalu layu kemudian ditiriskan.
# Rebusan ini kemudian dipotong kecil-kecil supaya lebih mudah ketika memakannya.
# Bagian dalam jantung pisang dipotong kecil-kecil dan dicampur garam secukupnya  lalu dikukus, bahan-bahan tersebut kemudian ditumis dengan bumbu hingga meresap.
# Rumpu-rampe ditumis hingga aroma wangi keluar.
# Setelah matang rumpu-rampe siap untuk disajikan


== '''Cara Pembuat sayuran Rumpu rampe''' ==
Rumpu-Rampe memiliki cita rasa gurih dengan campuran rasa pahit. rumpu-rampe bisa ditumis, bisa juga langsung dicampur parutan kelapa.
Pembuatannya sangat serderhana. Pertama bahan-bahan utama seperti daun pepaya, bunga pepaya, dan singkong direbus terlebih dahulu jangan sampai terlalu layu kemudian ditiriskan. Rebusan ini kemudian dipotong kecil-kecil supaya lebih mudah ketika memakannya. Sementara bagian dalam jantung pisang dipotong kecil-kecil dan dicampur garam lalu dikukus, bahan-bahan tersebut kemudian ditumis dengan bumbu hingga meresap. Rumpu rampe ditumis hingga aroma wangi keluar. Rumpu Rampe memiliki cita rasa gurih dengan campuran rasa pahit.


== '''Kandungan Gizi Rumpu Rampe''' ==
== '''Kandungan Gizi Rumpu Rampe''' <ref>https://parboaboa.com/rumpu-rampe</ref> ==
Rumpu rampe merupakan sayuran khas NNT yang tak hanya enak tetapi juga mengandung banyak gizi. Adapun beberapa kandungan gizi yang terdapat dalam per porsi sayur rumpu rampe, sebagai berikut:
Rumpu rampe merupakan sayuran khas NTT yang tak hanya enak tetapi juga mengandung banyak gizi. Adapun beberapa kandungan gizi yang terdapat dalam per porsi sayur rumpu rampe, sebagai berikut:


Ø  Kalori: 150-200 kalor
Ø  Kalori: 150-200 kalor


Ø  Karbohidrat: 30-40 gram
Ø  Karbohidrat: 30-40 gram
 
[[Berkas:Rumpu-rampe.png|jmpl|Rumpu-rampe]]
Ø  Protein: 5-10 gram
Ø  Protein: 5-10 gram


Baris 27: Baris 31:
Ø  Zat besi: 1-2 mg
Ø  Zat besi: 1-2 mg


== '''''Fakta Menarik Rumpu Rampe''''' ==
== Referensi ==
 
<references />
=== 1. Kekayaan Kuliner yang Unik ===
Rumpu rampe merupakan salah satu jenis makanan khas yang berasal dari Nusa Tenggara Timur di Indonesia. Makanan ini menawarkan pengalaman kuliner yang unik dan memikat, mencerminkan kekayaan alam dan kebudayaan wilayah tersebut.
 
=== 2. Gabungan Bahan yang Beragam ===
Rumpu rampe terdiri dari berbagai bahan seperti bunga pepaya, daun kelor, buah pepaya
 
muda, daun pepaya, daun singkong, dan jantung pisang. Kombinasi bahan-bahan ini menciptakan citarasa yang beragam dan tekstur yang unik dalam hidangan.
 
=== 3. Rasa dan Nutrisi yang Seimbang ===
Bunga pepaya memberikan sentuhan manis dan sedikit pahit, sementara daun kelor memberikan kesegaran dengan kandungan nutrisi yang melimpah. Sedangkan daun singkong memberikan rasa dan tekstur yang unik dan jantung pisang memberikan kelezatan lembut.
 
=== 4. Variasi Penyajian yang Menarik ===
Hidangan ini juga dapat disajikan dengan penambahan kangkung, udang, dan ikan teri. Kangkung memberikan rasa segar dan renyah, sementara udang memberikan kelezatan dan tekstur yang kenyal. Ikan teri memberikan rasa gurih dan renyah yang khas. Kombinasi ini menambah variasi rasa dan kelezatan dalam hidangan.
 
=== 5. Pelestarian Lingkungan dan Keanekaragaman Hayati ===
Rumpu rampe menggambarkan penggunaan bahan-bahan lokal dan alami dalam hidangan. Hal ini tidak hanya mencerminkan kearifan lokal, tetapi juga mendukung keberlanjutan dan pelestarian lingkungan.
 
Dengan memanfaatkan tumbuhan dan bahan-bahan yang melimpah di daerah tersebut, makanan rumpu rampe menjadi simbol dari keanekaragaman hayati dan kekayaan alam Nusa Tenggara Timur.
 
=== 6. Makna Budaya yang Dalam ===
Selain menjadi hidangan yang lezat, sayur rumpu rampe juga memiliki makna budaya yang dalam. Nama "Rumpu Rampe" menggambarkan keberagaman dan kehidupan yang ramai, mencerminkan kehidupan masyarakat setempat dan keanekaragaman kuliner di Indonesia.
 
=== 7. Warisan Budaya yang Perlu Diawetkan ===
Makanan khas NNT rumpu rampe merupakan warisan budaya yang perlu dijaga dan dilestarikan. Hidangan ini tidak hanya memberikan kenikmatan gastronomi, tetapi juga menjadi bagian penting dari identitas dan warisan masyarakat setempat.
 
=== 8. Menjadi Wisata Kuliner ===
[[Berkas:14269034-183058168770463-1686893089-n-381e635754e046f635689515e36878b2.jpg|al=Gambar|jmpl|301x301px|Gambar]]
Rumpu rampe adalah cara yang baik untuk mengeksplorasi dan menghargai keanekaragaman kuliner Indonesia. Makanan ini dapat menjadi daya tarik bagi para wisatawan yang ingin mencicipi kekayaan budaya Nusa Tenggara Timur.

Revisi terkini sejak 22 Maret 2024 14.52

Rumpu-rampe merupakan salah satu pangan lokal dari NTT. Terbuat dari bunga pepaya, daun kelor atau merungga, buah pepaya muda, daun pepaya, daun singkong, serta jantung pisang. Seiring berjalannya waktu, makanan khas NTT ini juga sering kali disajikan dengan tambahan kangkung, udang, dan ikan teri. Rumpu Rampe adalah istilah yang menggambarkan keberagaman dan kelimpahan. Biasanya, hidangan ini disantap bersama dengan Jagung Bose, atau makanan tradisional lain dari Nusa Tenggara Timur. Makanan tradisional ini mencerminkan kekayaan kuliner dan keanekaragaman hayati di wilayah Nusa Tenggara Timur dengan menggunakan bahan-bahan lokal dan cita rasa khas. Awalnya, rumpu rampe disajikan dalam acara adat dan upacara tradisional. Hidangan ini memiliki makna simbolis dalam budaya dan kehidupan keagamaan masyarakat NTT.

Cara Pembuat Sayuran Rumpu Rampe

Cara untuk membuat rumpu rampe yaitu:

  1. Bahan-bahan utama seperti daun pepaya, bunga pepaya, dan singkong direbus terlebih dahulu jangan sampai terlalu layu kemudian ditiriskan.
  2. Rebusan ini kemudian dipotong kecil-kecil supaya lebih mudah ketika memakannya.
  3. Bagian dalam jantung pisang dipotong kecil-kecil dan dicampur garam secukupnya lalu dikukus, bahan-bahan tersebut kemudian ditumis dengan bumbu hingga meresap.
  4. Rumpu-rampe ditumis hingga aroma wangi keluar.
  5. Setelah matang rumpu-rampe siap untuk disajikan

Rumpu-Rampe memiliki cita rasa gurih dengan campuran rasa pahit. rumpu-rampe bisa ditumis, bisa juga langsung dicampur parutan kelapa.

Kandungan Gizi Rumpu Rampe [1]

Rumpu rampe merupakan sayuran khas NTT yang tak hanya enak tetapi juga mengandung banyak gizi. Adapun beberapa kandungan gizi yang terdapat dalam per porsi sayur rumpu rampe, sebagai berikut:

Ø  Kalori: 150-200 kalor

Ø  Karbohidrat: 30-40 gram

Rumpu-rampe

Ø  Protein: 5-10 gram

Ø  Lemak: 2-5 gram

Ø  Serat: 5-8 gram

Ø  Vitamin A: 1000-2000 IU

Ø  Vitamin C: 20-30 mg

Ø  Zat besi: 1-2 mg

Referensi